Cara Menjawab Pertanyaan Interview “Coba perkenalkan diri kamu?”
Cara Menjawab Pertanyaan Interview “Coba perkenalkan diri kamu?”
Perkenalkan bu/bapak nama saya nabila, saya lulus dari universitas indonesia jurusan manajemen yang memilikki ketertarikan bekerja di bidang manajemen perusahaan.
Pada saat saya magang saya mempelajari bidang tersebut lebih dalam.
Pada waktu itu sy di amanahi untuk bisa mengerjakan beberapa hal salah satunya sy mengerjakan a, b dan c. Pengalaman ini membuat saya menguasai beberapa keterampilan seperti a, b dan c. Keinginan kuat dan bekerja sama dalam tim, saya rasa membuat saya jadi salah satu kandidat yang pas untuk mengisi posisi ini
Comments (0)
Post a Comment
Cancel